Karaoke Surga Mu – Ungu
Chord Surga Mu – Ungu
Berikut ini chord/ kord atau kunci lagu Surga Mu - Ungu.
Intro:
Am.....Em.....F.....C.....Dm.....G.....C
Verse:
Am Em
Segala yang ada dalam hidupku
F C
Kusadari semua milik-Mu
Dm G C
Kuhanya hamba-Mu yang berlumur dosa
Am Em
Tunjukan aku jalan lurus-Mu
F C
untuk menggapai surga-Mu
Dm G C
Terangiku dalam setiap langkah hidupku
Pre-chorus:
Dm Em
Karena........Kutahu.....
F G
Hanya Kau...... Tuhanku....
Chorus:
Am
Em F C
Allohu akbar Alloh Maha Besar
Dm G C
Kumemuja-Mu di setiap waktu
Am Em F C
Hanyalah pada-Mu tempat kuberteduh
Dm G C
Memohon ridho dan ampunan-Mu
Verse:
Am Em
Tunjukkan aku jalan lurus-Mu
F C
untuk menggapai surga-Mu
Dm G C
Terangiku dalam setiap langkah hidupku
Pre-chorus:
Dm Em
Karena........kutahu.....
F G
Hanya Kau...... Tuhanku....
Back to Chorus
Lirik Surga Mu – Ungu
Segala yang ada dalam hidupku, Kusadari semua
milik-Mu
Kuhanya hamba-Mu yang berlumur dosa
Tunjukan aku jalan lurus-Mu, untuk menggapai
surga-Mu
Terangiku dalam setiap langkah hidupku
Karena, Kutahu
Hanya Kau, Tuhanku
Allohu akbar Alloh Maha Besar
Kumemuja-Mu di setiap waktu
Hanyalah pada-Mu tempat kuberteduh
Memohon ridho dan ampunan-Mu
Tunjukkan aku jalan lurus-Mu, untuk menggapai
surga-Mu
Terangiku dalam setiap langkah hidupku
Karena, Kutahu
Hanya Kau, Tuhanku
Allohu akbar Alloh Maha Besar
Kumemuja-Mu di setiap waktu
Hanyalah pada-Mu tempat kuberteduh
Memohon ridho dan ampunan-Mu
Allohu akbar Alloh Maha Besar
Kumemuja-Mu di setiap waktu
Hanyalah pada-Mu tempat kuberteduh
Memohon ridho dan ampunan-Mu
Allohu akbar Alloh Maha Besar
Kumemuja-Mu di setiap waktu
Hanyalah pada-Mu tempat kuberteduh
Memohon ridho dan ampunan-Mu
Bagikan Artikel Ini